Fungsi

Category: RTV Sillicone

RTV SILICONE GREY - GASKET MAKER (CODE: B17)

Silikon Sealant RT V Netral yang mempunyai daya tahan temperatur hingga 350°C (650°F) dan tidak berbau. Digunakan untuk mulut pipa, pelindung transmisi, tutup valve, tutup oli, pompa air dan dapat juga digunakan untuk material lain seperti metal, keramik, porselein dan plastik . Mempunyai fleksibilitas yang baik dan dapat menahan kebocoran. Mem­ bentuk karet gasket secara elastis.

Spesifikasi :

Rasio Pencampuran: #
Berat Jenis: 0,98 g/ ml
Warna: Putih, Hitam
Kandungan Bersih: 82%
Daya Tahan Panas: -45 °C – 150°C
Waktu Kering Awal: 15 Menit
Kekerasan: 35-45 Shore-A
Elastisitas: 500%
Day Tekanan: 5-15 ml/2s
Netto: 30gr

Detail Packing :
300ml botol plastik, 1 box = 24 pcs 600 ml sausage , 1 box= 20 pcs